Beasiswa Semangat Muda Indonesia - Beasiswa Pengabdian di Desa Laskar Pelangi Bacth 1

Semangat Muda Indonesia atau yang biasa di kenal dengan SMI merupakan organisasi pemuda dengan program pengabdian masyarakat di sekotor p[endidikan, kesehatan, lingkungan dan pariwisata. Tertarik ingin mencoba mengabdiakan diri, simak sampai selesai ya.

 


Beasiswa Semangat Muda Indonesia

Sebelum membahas lebih jauh mengenai program beasiswa Semangat Muda Indonesia, berikut daftar isi yang akan kita ulas.

1. Tentang Beasiswa Semangat Muda Indonesia

2. Persyaratan Beasiswa SMI

3. Benefit Beasiswa SMI

4. Prosedur Pendaftaran

5. Official Account

 

Tentang Beasiswa Muda Indonesia

Program Beasiswa SMI terbuka untuk umum dalam rangka memberikan fasilitas program pengabdian baik disektor pendidikan, kesehatan, lingkungan dan pariwisata.

 

Program ini diharapakan dapat menciptakan calon pemimpin muda yang peduli dan sesponsive serta berintigritas tinggi terhadap lingkungan sekitar.  Tempat tujuan program SMI batch 1 yaitu di Desa Laskar Pelangi tepatnya Desa Keciput, Sijuk, Belitung.

 

Persyaratan Beasiswa SMI

Berminat ingin mendaftar sebagai peserta program Beasiswa Muda Indonesia, berikut persyaratan yang harus dipersiapkan, diantaranya:

1. Pelamar merupakan warga negara Indonesia (WNI)

2. Berusia minimal 15 tahun dan maksimal 35 tahun

3. terbuka bagi seluruh jenjang pendidikan (umum)

4. bersedia mengikuti segala kegiatan dari awal sampai akhir

5. Berkomitmen untuk mengabdikan diri kepada masyarakat

6. Pelamar bersedia menerima tantangan danperubahan yang sifatnya situasional

7. Kreatif dan inovatif

8. Bertanggung jawab

9. Membayar kontribusi pendaftaran Rp. 25 rb

 

 

Benefit Beasiswa SMI

Jika kamu dinayatakan diterima menjadi salah satu peserta program Basiswa SMI, berikut cakupan yang akan kamu dapakan, diantaranya:

1. Transportasi PP ke lokasi pengabdian

2. Co-card dan eksklusif sertifikat nasional

3. Kaos dan topi eksklusif

4. Konsumsi dan sarana prasarana selama kegiatan

5. Perizinan

6. Dokumentasi kegiatan

7. Pendampingan langsung oleh pihak yang berpengalaman

8. Eksplore negeri Laskar Pelangi (Pulau Lengkuas, Pantai Tanjung Tinggi, dan Sekolah Laskar Pelangi)

 

Prosedur Pendaftaran

Bagi yang ingin mendaftarkan diri, berikut prosedur yang harus di ikuti.

1. Pelamar wajib membaca buku panduan

2. Follo akun official

3. Share Poster (Min. 5 Group WA)

4. Pelamar Membuat twibbon dan unggah di akun IG masing-masing (Tag 10 akun teman kamu dan akun official)

5. Unggah poster di story dengan tag akun official

6. Pelamar melakukan pendaftaran

 

Timeline Pendaftaran

Pendaftaran Beasiswaa: 30 Desember 2022

Pengumuman lolos seleksi berkas: 5 Januari 2023

Pembayaran commitment fee: 5 – 7 Januari 2023

Test CBT online: 10 Januari 2023

Wawancara: 11 Januari 2023

Leaderless group discussion: 12 Januari 2023

Pengumuman: 13 Januari 2023

Masuk grup pendampingan: 14 Januari 2023

Pelaksanaan program: 5 – 11 Maret 2023

 

Jika masih ada pertanyaan seputar program biasiswa pengabdian bisa kunjungi official accounts resminya ya dan hubungi kontak yang tersedia supaya lebih jelas

Official Accounts

IG: @semangatmuda.official
Nomor: 0821-4065-1800 (Kak Putri)

Demikianlah informasi mengenai beasiswa Semangat Muda Indonesia Beasiswa Pengabdian Bacth 1 di Desa Laskar Pelangi yang bisa kamu coba. silakan bagikan informasi ini kepada para sahabat maupun kelarga.