Cara Mengisi KRS Anti Gagal Untuk Mahasiswa Baru

Cara Mengisi KRS Anti Gagal Untuk Mahasiswa Baru - Udah pada kuliah belum nich? Mumpung masih awal dan biar gak terlalu tabu sebelum perkuliahan berlangsung, IDBeasiswa bakalan mengajak kamu untuk membahas lebih dalam mengenai KRS.


Cara Mengisi KRS Untuk Mahasiswa Baru

Mungkin bagi sebagaian mahasiswa baru tentu sangat asing apa itu KRS. Pasalnya, KRS tidak pernah terdengar pada zaman SMA kan? Nah, biar kamu tidak semakin penasaran, yuk kita bahas sama-sama mengenai apa sebenarnya KRS dan bagai mana cara mengisinya supaya tidak gagal?

 

Apa sih KRS?

KRS singkatan dari Karatu Rencana Studi, dimana merupakan sebuah kartu rencana studi yang akan kamu ambil dan kamu dapatkan diawal perkuliahan. Tujuan dari KRS sendiri didasari oleh fakultas dan program studi yang telah kamu ambil.


Penggunaan KRS sangat penting bagi mahasiswa baru maupun lama sehingga datanya akan akan tercatat dengan baik sebelum memasuki awal perkulihan berlangsung.

 

Fungsi KRS?

KRS sendiri memiliki fungsi yang sangat ppenting bagi setiap mahasiswa dalam perjalanan perkulihan. Adanya KRS tentunya dapat mengatur perkulihan di saat semester berlangsung.

 

Bukan hanya itu, KRS sendiri menandakan bahwasannya mahasiswa itu aktif mengikuti perkulihan atau tidak cuti. Mengisi KRS pun jangan sampai semabarang sehingga harus benar-benar teliti, pasalnya ketika kita kurang teliti ada ksesalahan pada saat proses pengisian bisa jadi salah ambil kelas kaka senior ataupun adik yunior sehingga daiharapkan pada proses pengisian KRS harus sebaik mungkin.

 

Cara Mengisi KRS dengan Benar

Dalam proses pengisian KRS biasanay ada dua cara yang dilakukan baik secara manual maupun online. nah, supaya tidak bingung dalam mengisi KRS, yuk kita bahas satu persatu.


1. Cara Mengsisi KRS Manual

Cara pengisian KRS manual biasanya dalkukan mahasiswa dengan mengisi data-data fisik yang tersu diserahkan ke dosen pembimbing dan dilakukan pengecekan data dengan pihak kampus. Nantinya, pihak dari kampus yang akan menginput atau menuliskan dokumen KRS tersebut dan kemudian diberikan kepada pihak akadmik kampus.


2. Cara Mengisi KRS Online

Cara pengisian KRS online tentunya menggunakan jaringan internet, dimana mahasiswa tinggal login ke akun data pribadi di kampus dan mahasiswa tinggal pilih mata kuliah yang akan diambilnya. Pastikan alamat login selalu terjaga jangan sampai tersebar ke pihak yang tidak bertanggung jawab.

 

Mudah bukan cara mengisi KRS dengan benar dan anti gagal. Intinya, pastikan mata kuliah yang kamu input sesuai kode yang kamu inginkan sehingga tidak terjadi kesalahan kedepannya.