Pendaftaran Beasiswa Pendidikan Baznas Kota Cimahi Tahun 2023 untuk Mahasiswa Aktif Program S1

Pendaftaran Beasiswa Pendidikan S1 Baznas Kota Cimahi – Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kota Cimahi membuka kesempatan bagi mahasiswa berupa program beasiswa pendidikan S1 yang sedang membutuhkan bantuan berupa beasiswa. Tertarik, simak syarat dan tata cara daftarnya.

 


Beasiswa Pendidikan S1 Baznas Kota Cimahi

Beasiswa Pendidikan Baznas Kota Cimahi merupakan program beasiswa yang diperuntukan bagi mahasiswa program S1 yang sedang membutuhkan bantuan biaya pendidikan.

 

Nah, bagi yang ingin menjadi salah satu penerima Beasiswa Pendidikan S1 Baznas Kota Cimahi Tahun 2023 segera daftarkan diri Anda dengan syarat dan ketentuan yang berlaku.

 

Persyaratan Pendaftaran Beasiswa Pendidikan S1 Baznas Kota Cimahi

Daftar persyaratan Beasiswa Pendidikan S1 Baznas Kota Cimahi tahun 2023 yang harus dipersiapkan pelamar, diantaranya:

1. Kartu Tanda Penduduk (KTP)

2. Kartu Keluarga (KK)

3. Curiculum Vitae (CV)

4. FC Raport Diniyah

5. Surat Keterangan Aktif Kuliah

6. Surat Keterangan Tidak Mampu (SKTM) / Sertifikat Mahasiswa Berprestasi

 

Cara Daftar Beasiswa Beasiswa Pendidikan S1 Baznas Kota Cimahi

Pendaftaran Beasiswa Pendidikan S1 Baznas Kota Cimahi dilakukan secara online mulai 10 November s/d 24 November 2023. Bagi mahasiswa yang berminat dan ingin mendaftar bisa langsung klik link di bawah ini.

 

FORMULIR PENDAFTARAN : http://bit.ly/beasiswa_bzcmh_2023

 

Waktu Pendaftaran

1. Pendaftaran : 10 s/d 24 November 2023

2. Seleksi Administrasi : 25 November 2023

3. Tes Wawancara Tapa 1 : 27 s/d 30 November 2023

4. Tes Wawancara Tapa 2 : 6 Desember 2023

Demikianlah informasi pendaftaran Beasiswa Pendidikan S1 Baznas Kota Cimahi tahun 2023 bagi mahasiswa aktif yang dapat kamu coba. informasi selengkapnya bisa kunjungi media sosial resminya di instagra: @baznas_kota_cimahi